Apa itu Black Garlic? Simak 6 Manfaat Luar Biasa Bawang Putih Hitam, Menyehatkan Jantung hingga Anti Kanker

- 29 Januari 2022, 10:30 WIB
Bawang Hitam atau Black Garlic
Bawang Hitam atau Black Garlic /Tokopedia

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak berbagai manfaat Black garlic atau bawang putih hitam bagi kesehatan, mulai dari mengurangi risiko penyakit jantung hingga sebagai anti kanker.

Sebelumnya, mari mengenal apa itu Black garlic.

Black garlic atau bawang putih hitam adalah bawang putih mentah yang difermentasi selama beberapa minggu dengan suhu dan kelembapan yang tinggi.

Baca Juga: Bisa Jadi Obat Jerawat, Ini 8 Manfaat Mengagumkan Temulawak untuk Kesehatan Menurut dr. Saddam Ismail

Dalam dunia kesehatan, bawang putih memang dikenal memiliki banyak manfaat. Salah satunya mengatur tekanan darah bagi penderita hipertensi.

Dilansir dari Healthline, bawang putih hitam (Black garlic) ternyata memiliki manfaat yang luar biasa dibanding dengan bawang putih mentah.

Berikut 6 manfaat Black garlic atau bawang putih hitam bagi tubuh:

1. Memiliki kandungan antioksidan tinggi

Karena melalui proses fermentasi, Black garlic mengandung lebih banyak senyawa antioksidan daripada bawang putih mentah.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah