5 Keistimewaan Buah Bidara dalam Islam, Disebut dalam Al Quran hingga Cegah Kerusakan Otak

- 26 Maret 2021, 21:00 WIB
daun bidara
daun bidara / instagram.com/@bidaraarap/

Selain disebut dalam Al Quran, beberapa manfaat buah bidara bagi kesehatan di antaranya:

1. Memperlancar Aliran Darah

Buah bidara kaya akan zat besi, zat besi membantu meningkatkan hemoglobin. Jenis protein darah ini membawa oksigen ke seluruh tubuh dan mengembalikan karbon dioksida kembali ke paru-paru.

Jika seseorang kekurangan hemoglobin, maka bisa mengakibatkan anemia. Dengan memakan buah bidara, Anda dapat menghindari risiko terkena anemia.

Baca Juga: Diharamkan dalam Islam, Apa Hukum dan Doa bagi yang Tidak Sengaja Memakan Daging Babi?

Baca Juga: 'Kesal' Lihat Israel Ogah-Ogahan Bantu Palestina, AS Berencana Kasih Dana Rp216 Miliar untuk Vaksinasi Corona

2.  Mencegah penuaan kulit

Terlalu banyak radikal bebas akan merusak sel-sel di dalam tubuh Anda. Untuk itu, perlu bagi Anda mengonsumsi makanan yang bisa menangkal radikal bebas, salah satunya vitamin C.

Faktanya, buah bidara mengandung banyak vitamin C. Vitamin C juga baik untuk wajah, mencegah penuaan, dan membantu kulit anda terhindar dari jerawat.

3. Menurunkan Demam

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Kendalku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah