Miliki Badan Gemuk? Intip 4 Tips agar Bisa Body Goals saat Lebaran Nanti

- 31 Maret 2023, 05:30 WIB
Tips untuk mendapatkan body goals saat lebaran.
Tips untuk mendapatkan body goals saat lebaran. /mohamed_hassan/pixabay

Walau sama-sama beras, beras putih dan beras merah memiliki kandungan karbohidrat yang berbeda.

Karbohidrat yang terkandung dalam beras merah, memiliki tingkat kompleksitas yang tinggi.

Manfaat beras merah juga dapat membantu mengontrol berat badan.

Beras merah mengandung serat, protein, dan karbohidrat kompleks yang lebih tinggi daripada beras putih, sehingga membuat Anda kenyang lebih lama.

Beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa mengonsumsi beras merah secara rutin bermanfaat untuk mengendalikan berat badan.

Hal ini menjadikan beras merah baik dikonsumsi untuk mencegah obesitas.

Baca Juga: Putusan Sidang terhadap AG Dipastikan Ketok Palu Paling Lambat 15 April 2025, Ini Sebabnya

2. Olahraga Angkat Beban

Bila Anda terbiasa berolahraga dengan intensitas yang tinggi (HIIT), cobalah olahraga angkat beban pada saat berpuasa.

Lakukan gerakan angkat beban secara perlahan agar tidak membuat Anda cepat dehidrasi.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x