Berikut 10 Jenis Makanan Terbaik untuk Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak, Nomor 2 dan Nomor 4 Super Ekonomis

- 16 Oktober 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi anak-anak.*
Ilustrasi anak-anak.* /Freepik/graystudiopro1/

Konsumsi selai kacang ternyata sangat baik karena mengandung vitamin E dan antioksidan yang dapat melindungi membran sel-sel otak terhadap radikal bebas.

Pilihlah selai kacang yang rendah gula dan natrium, terutama kacang almond atau macadamia.

Baca Juga: Link Nonton Live Streaming Manchester United vs Newcaste United di Liga Inggris Minggu, 16 Oktober 2022

4. Sayuran Berwarna

Sayur-sayuran berwarna seperti bayam, wortel, kentang dan brokoli untuk anak.

Kandungan vitamin, karbohidrat, dan antioksidan yang terdapat pada sayuran berwarna dipercaya dapat mempertajam ingatan si kecil.

5. Buah Berry

Terdiri dari strawberry, blueberry, rapsberry, dan blackberry adalah kelompok buah yang kaya akan antioksidan seperti vitamin E.

Tidak hanya daging buah berry saja yang bermanfaat, biji buah berry ternyata mengandung asam lemak omega 3 yang berperan dalam perkembangan kecerdasan anak.

6. Daging

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah