Ingin Tetap Bugar dan Sehat Sepanjang Ramadhan 1442 H/2021? Coba Praktikkan 5 Hal Ini Sebelum Berolahraga

- 18 April 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi olahraga
Ilustrasi olahraga /

SEPUTAR LAMPUNG - Olahraga merupakan kegiatan gerak tubuh yang dapat membuat tubuh kita menjadi kuat dan sehat.

Selama bulan Ramadhan 1442 H/2021, banyak orang mulai mengurangi kegiatan olahraga ini.

Pasalnya, orang banyak yang beranggapan jika berolahraga, maka badan akan mudah terasa lelah serta lapar.

Baca Juga: Tahukah Anda? Berikut Daftar 7 Masjid Tertua di Dunia yang Masih Berdiri Kokoh, Tak Lapuk Dimakan Waktu

Baca Juga: Info Terbaru! Anak SD-SMP-SMA Bisa Dapat Bansos Rp 3 Juta: Cek Syarat dan Cara Daftar PKH 2021

Maklum saja, umat muslim yang sedang berpuasa sedang menahan lapar dan haus kurang lebih selama 13 jam.

Lantas, bagaimana cara agar dapat berolahraga dengan baik ketika kewajiban bagi umat muslim mesti menjalani ibadah puasa kurang lebih selama 13 jam dalam sehari yang membuat tubuh tidak mendapatkan suplai makanan dan minuman?

Dilansir dari PMJ News oleh Potensi Bisnis dalam artikel "Tetap Sehat, Simak 5 Tips Olahraga di Bulan Ramadhan", berikut sejumlah tips yang mesti diperhatikan sebelum olahraga ketika menjalani puasa Ramadhan agar tubuh tetap sehat dan bugar;

Baca Juga: Kapan Lailatul Qadar Ramadhan 1442 H/2021 Ini? Berikut Perkiraan, serta Bacaan Doa, Arab, Latin, dan Artinya

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x