Ketahui Pencairan BSU Tahap 8 2022 dengan Tanda Ini, Subsidi Gaji Cair di Bank Himbara atau Kantor Pos?

- 14 November 2022, 08:45 WIB
Cara untuk mengetahui tanda yang menunjukkan bahwa BSU tahap 8 2022 sudah cair.*
Cara untuk mengetahui tanda yang menunjukkan bahwa BSU tahap 8 2022 sudah cair.* /Unsplash/Mufid Majunun/

Baca Juga: KJP Plus Tahap 2 Sudah Cair pada 11 November 2022, Ini Besaran Dana yang Diterima Tiap Jenjang Pendidikan

"Insya Allah PT Pos Indonesia akan menyelesaikan proses penyaluran BSU ini dalam waktu 2 minggu kedepan, atau kira-kira akan selesai pada tanggal 22 November nanti, seperti tadi yang telah disampaikan langsung oleh Pak Dirut ," ungkap Menaker Ida, sebagaimana dikutip dari laman Kemnaker RI.

Hal tersebut disampaikannya saat meninjau proses penyaluran Bantuan Pemerintah Berupa Subsidi Gaji/Upah (BSU) 2022 di PT Pos Indonesia KCU Bekasi, Rabu 9 November 2022.

Namun tidak semua pekerja bisa mendapatkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) dari pemerintah. berikut pekerja dengan NIK KTP yang dipastikan bisa menerima BLT subsidi gaji tahap 8 2022, yakni:

1. Pekerja merupakan WNI dan bisa membuktikan dengan KTP.

2. Pekerja memiliki gaji di bawah Rp 3,5 juta per bulan.

3. Pekerja terdaftar sebagai peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan.

Jika melihat kriteria di atas, artinya Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan menentukan pekerja bisa mendapatkan BSU subsidi gaji 2022 dan menjadi acuan Kemnaker dalam menentukan calon penerima BLT.

Baca Juga: Harga Terbaru Samsung Galaxy S22 Ultra 5G November 2022, Turun Lagi? Speknya Bukan Kaleng-kaleng!

Ada beberapa tanda BSU subsidi gaji tahap 8 2022 yang akan cair ke rekening pekerja atau Karyawan, di antaranya:

1. Memenuhi semua syarat BLT Subsidi Gaji

Apabila Anda memenuhi semua syarat, Anda tidak perlu khawatir tidak memperoleh BLT subsidi gaji.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x