BLT Subsidi Gaji Ketenagakerjaan Ditransfer ke Bank Himbara 12 Agustus 2021? Cek Data Penerima BSU

- 12 Agustus 2021, 12:45 WIB
Ilustrasi pencairan BSU Rp1 juta untuk pekerja atau buruh dari Kemnaker
Ilustrasi pencairan BSU Rp1 juta untuk pekerja atau buruh dari Kemnaker /Ahmad Fiqi Purba/bni46

Kemnaker telah menerima transfer dari Kemenkeu untuk bantuan BLT Subsidi Gaji Ketenagakerjaan. Sementara itu, penyaluran kepada karyawan dijadwalkan hari ini, Kamis, 12 Agutsus 2021.

Kemnaker akan menyalurkan bantuan BLT atau BSU Subsidi Gaji Ketenagakerjaan lima bank untuk mencairkan BSU kepada karyawan atau pekerja yang berhak menerima BLT Rp1 Juta, di antaranya empat bank Himbara BNI, BRI, Mandiri, dan BTN, serta Bank Syariah Indonesia (BSI), khusus untuk penerima Subsidi Gaji Ketenagakerjaan di Provinsi Aceh.

Baca Juga: Cek NIK KTP di BPUM Eform BRI, BLT UMKM Rp1,2 Juta Cair ke Rekening, Ini 5 Golongan yang Tidak Bisa Dapat

Demikian, ulasan mengenai info terbaru BSU Subsidi Gaji, 12 Agustus 2021, cek saldo BNI, BRI, BSI, sebab dana BLT Rp1 Juta akan segera Cair ke Rekening masing-masing penerima secara beratahap di bulan Agsutus 2021

Demikian, ulasan mengenai pengumuman pencairan BLT atau BSU Subsidi Gaji Ketenagakerjaan dan aturan wilayah yang termasuk dalam zona PPKM Level 4 dan 3 dan perlu diingat karyawan yang berhak menerima BLT Subsidi Gaji Rp1 juta harus memiliki gaji di bawah Rp3,5 juta.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x