Nomor NISN dengan Tanda Ini Gagal Dapat PIP 2022, Siswa SD-SMA Bisa Cek Nama Penerima di pip.kemdikbud.go.id

- 19 Januari 2022, 11:00 WIB
Kamu Belum Dapat Dana PIP Rp450 ribu hingga Rp1 Juta, Begini Cara Daftarnya untuk Jenjang SD, SMP dan SMA.
Kamu Belum Dapat Dana PIP Rp450 ribu hingga Rp1 Juta, Begini Cara Daftarnya untuk Jenjang SD, SMP dan SMA. /Dok. Puslapdik Kemdikbud

Bagi peserta didik tingkat SD/MI/Paket A akan mendapatkan bantuan sebesar Rp. 450.000 per tahun.

Bagi peserta didik tingkat SMP/MTs/Paket B akan mendapatkan bantuan sebesar Rp. 750.000 per tahun.

Bagi peserta didik tingkat SMA/SMK/Paket C akan mendapatkan bantuan sebesar Rp. 1.000.000 per tahun.

Penyaluran PIP di Januari 2022 adalah pencairan bantuan yang masuk dalam anggaran tahun 2021.

Baca Juga: YES, PIP 2022 Cair ke 10,4 Juta Siswa SD, Apakah Anda Sudah Penuhi 9 Syarat untuk Dapat Dana Rp450 Ribu Ini?

Sementara itu, belum ada informasi lebih lanjut dari pihak penyelenggara, terkait program bantuan PIP tahun anggaran 2022.

Bagi siswa SD, SMP, SMA dan SMK yang ingin mendapatkan bantuan PIP yang cair Januari 2022, Anda masih bisa mengecek nama penerima di situs resminya.

Jika ada tanda ini, siswa SD, SMP, SMA dan SMK pemilik nomor NISN tersebut gagal terima dana PIP 2022, yakni:

1. Peserta didik tidak punya Kartu Indonesia Pintar (KIP)

2. Peserta didik bukan berasal dari keluarga miskin/rentan miskin dengan pertimbangan khusus.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah