Pencairan PIP 2023 Masuk Termin 2, Bantuan Cair mulai Mei 2023 untuk Kriteria Tertentu, Ini Jadwal Cairnya

- 2 Mei 2023, 14:00 WIB
Pencairan bantuan PIP 2023 termin 2 dimulai Mei 2023, ini jadwal dan cara mencairkan dana PIP di BRI dan BNI.
Pencairan bantuan PIP 2023 termin 2 dimulai Mei 2023, ini jadwal dan cara mencairkan dana PIP di BRI dan BNI. //Kolase:pip.kemdikbud.go.id/

Dengan begitu, siswa penerima PIP 2023 termin 3 wajib melakukan aktivasi rekening sesuai syarat dan ketentuan yang ditetapkan.

Baca Juga: 10 SMA Negeri Terbaik Kota Bekasi Versi LTMPT Kemdikbud untuk PPDB 2023-2024, Ada Sekolah Incaranmu?

Jumlah Bantuan PIP 2023 yang Cair

Siswa penerima PIP 2023 akan mendapatkan bantuan sebesar Rp450.000 hingga Rp1 juta dari PIP Kemdikbud. Ini rinciannya:

- Peserta didik SD/SDLB/Paket A mendapatkan Rp. 450.000,-/tahun; khusus siswa baru dan siswa kelas akhir mendapatkan Rp. 225.000,

- Peserta didik SMP/SMPLB/Paket B mendapatkan Rp750.000,-/tahun; khusus siswa baru dan siswa kelas akhir mendapatkan Rp. 375.000,

- Peserta didik SMA/SMK/SMALB/Paket C mendapatkan Rp1.000.000,/tahun; khusus siswa baru dan siswa kelas akhir mendapatkan Rp. 500.000,-

Demikian alur pencairan dan jadwal cair bantuan PIP 2023 termin 2 yang mulai disalurkan pada Mei 2023.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah