Nakah Khutbah Jumat 7 Mei 2023, Tema Terbaru Ramadhan 1444 H:  Kewajiban Seorang Muslim terhadap Tetangga

- 6 April 2023, 17:15 WIB
Khutbah Jumat 7 April 2023, tema edisi bulan Ramadhan 1444 H, Kewajban Seorang Muslim Terhadap Tetangga di bulan Ramadhan./cytonn Photography/ Pexels
Khutbah Jumat 7 April 2023, tema edisi bulan Ramadhan 1444 H, Kewajban Seorang Muslim Terhadap Tetangga di bulan Ramadhan./cytonn Photography/ Pexels /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berikut contoh khutbah Jumat 7 April 2023, tema edisi bulan Ramadhan 1444 H, ‘Kewajban Seorang Muslim Terhadap Tetangga di bulan Ramadhan,’ lengkap dengan penjelasan yang singkat, ringkas, dan padat.

 

Kehidupan bermasyarakat tentu tidak bisa dilepaskan dari keseharian manusia. Sebagai makhluk sosial, manusia tidak dapat hidup sendiri.

Manusia memerlukan interaksi dengan orang lain untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
Islam telah memberikan tuntunan mengenai cara bergaul dengan orang lain yakni cara hidup bermasyarakat.

Baca Juga: Jadwal TV Hari Ini Jumat 7 April 2023: GTV, MNCTV, ANTV,NET TV, Trans 7, RCTI SCTV, Trans TV, Indosiar

Termasuk dalam etika bertetangga, adab bertamu dan menjadi tuan rumah, menjalin hubungan persaudaraan hingga mengenai pergaulan antar sesama manusia secara baik telah dijelaskan Islam.

Kehidupan kita di dunia ini terlalu singkat, hari, bulan dan tahun lewat begitu saja tanpa terasa.

Sementara persiapan kita untuk menghadap Ilahi masih sangat jauh untuk dikatakan cukup. Sebaliknya, justru dosa-dosa kita menumpuk dan bertambah setiap harinya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Lirboyo.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x