Cara Mencairkan BSU Tahap 7 di Kantor Pos, NIK Tidak Terdaftar di Pospay Tetap Bisa Dapat? Ini Kata Kemnaker

- 5 November 2022, 17:30 WIB
Tata cara mencairkan BSU tahap 7 di Kantor Pos.
Tata cara mencairkan BSU tahap 7 di Kantor Pos. /Tangkap layar Instagram @kemnaker/

Baca Juga: Kenapa Status BSU Tahap 7 Masih Calon? Ini Cara Dapat QR Code di Pospay agar BLT Subsidi Gaji Bisa Cair

3. Cek NIK di aplikasi Pospay untuk mengetahui status penyaluran BSU tahap 7 dan mendapat QR Code.

4. Datang ke Kantor Pos terdekat dengan membawa KTP dan bukti bawa Anda adalah penerima BSU 2022.

5. Tunjukkan berkas yang dibawa ke petugas Kantor Pos, yakni screenshot atau surat keterangan

6. Pihak Pos Indonesia akan memeriksa berkas. Dana BSU 2022 tahap 7 akan langsung cair kepada pekerja setelah berkas dinyatakan valid.

Demikian tata cara mencairkan BSU tahap 7 di Kantor Pos dan solusi apabila NIK tidak terdaftar di aplikasi Pospay.***

 

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Instagram Kemnaker Pos Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah