Cara Cairkan BSU Tahap 7 di Kantor Pos via Aplikasi Pospay, Mudah, Cepat, tanpa Potongan jika Punya Tanda Ini

- 5 November 2022, 11:00 WIB
Cara cairkan dana BSU tahap 7 2022 di kantor Pos dan mendapatkan QR code Pospay
Cara cairkan dana BSU tahap 7 2022 di kantor Pos dan mendapatkan QR code Pospay /freepik/pikisuperstar

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak cara cairkan BSU tahap 7 2022 di Kantor Pos via aplikasi Pospay. Caranya sangat mudah, cepat, dan tanpa potongan jika punya tanda ini.

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) akhirnya resmi mencairkan dana BSU tahap 7 2022 melalui Kantor Pos sejak 2 November kemarin. Dalam mencairkan, penerimanya wajib menggunakan aplikasi Pospay milik PT Pos Indonesia.

Namun, sebelum Anda menginstal aplikasi Pospay, Anda harus harus sudah punya tanda ini untuk bisa mencairkan dana BSU tahap 7 2022 di Kantor Pos.

Baca Juga: Ini Cara Daftar BLT BBM Online, Bantuan Tahap 2 Cair Rp300.000 pada November 2022, Cek Nama Penerima di Sini

Tanda tersebut adalah tanda bahwa Anda telah dinyatakan sebagai salah satu pekerja penerima BSU tahap 7 2022 di Kantor Pos.

Adapun untuk mendapatkan tandanya, bisa cek di laman bsu.kemnaker.go.id atau bsu.bpjsketenagekerjaan.go.id.

Setelah memastikan sebagai penerima melalui tanda di laman Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan tersebut, selanjutnya undh aplikasi Pospay dan cek BSU tahap 7 untuk dapatkan QR code.

Baca Juga: Seleksi PPPK Guru 2022 Dibuka, Apa Saja Kategori Pelamarnya? Hanya Guru Tipe Ini yang Bisa Daftar

Cara dapatkan QR code dan cek penerima BSU 2022 melalui aplikasi Pospay

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Instagram Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x