Dari Mana Asalnya Tank Misterius yang Ditemukan di Perairan Bintan, Kepulauan Riau? Ini Penjelasan TNI AL

- 30 Desember 2021, 19:40 WIB
Penampakan tank misterius di laut natuna tak jauh dari Indonesia
Penampakan tank misterius di laut natuna tak jauh dari Indonesia /Instagram @tni_angkatan_laut

SEPUTARLAMPUNG.COM - Sebuah tank misterius ditemukan di Perairan Bintan, Kepulauan Riau pada Desember 2021.

Penemuan benda misterius menyerupai tank ini memicu kecurigaan dan tanda tanya.

TNI AL menjelaskan terkait asal-usul benda berwarna orange berbentuk tank misterius tersebut.

Media asing asal Rusia, RT.com, juga turut memberitakan ditemukannnya sebuah objek berbentuk tank misterius yang mengapung di lepas laut Indonesia.

Baca Juga: VIRAL! Timnas Thailand Terancam Didiskualifikasi dari Piala AFF 2020 karena Kasus Doping? Cek Faktanya

Pada 28 Desember 2021 kemarin, TNI Angkatan Laut dikabarkan sudah mengevakuasi tank tersebut dan membawanya ke darat.

Lalu, dari mana asal-usul tank misterius tersebut? Simak penjelasan TNI AL di bawah ini.

Diketahui, benda misterius berbentuk tank itu mengapung selama satu minggu di perairan Laut Natuna, pada cekungan dangkal yang luas di bagian paling selatan Laut China Selatan.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Jumat 31 Desember 2021: Saksikan Drakor IRIS, While You Were Sleeping, dan Full House

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x