Biaya Pendidikan Putra dan Putri 53 Awak KRI Nanggala 402 Dijamin Hingga S1, Jokowi: Kami Sangat Berduka

- 26 April 2021, 16:50 WIB
Presiden Jokowi saat menyampaikan pernyataan berkenaan dengan gugurnya Kabin Papua dan 53 kru KRI Nanggala 406
Presiden Jokowi saat menyampaikan pernyataan berkenaan dengan gugurnya Kabin Papua dan 53 kru KRI Nanggala 406 /Twitter@jokowi

Baca Juga: Cara Menjaga Keselamatan dalam Latihan Tari? Kunci Jawaban Materi Tema 8 Kelas 2 halaman 82 Sampai 90

"Atas nama pemerintah dan seluruh rakyat Indonesia saya menyampaikan duka cita mendalam atas gugurnya 53 prajurit TNI AL," kata Jokowi seperti dikutip oleh dari Anadolu Agency.

Presiden menyampaikan apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya kepada TNI, Polri, Badan SAR Nasional, Badan Keamanan Laut, dan sejumlah lembaga lainnya yang membantu menemukan KRI Nanggala 402.

Mantan Gubernur DKI Jakarta itu juga menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada negara-negara sahabat yang membantu dan berupaya keras mencari kapal selam.

Baca Juga: Terbaru! Contoh Materi Khutbah Jumat Singkat 30 April 2021: Keutamaan Al-Quran di Bulan Ramadhan 1442 H/2021

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Drama 'So I Married The Anti-Fan' Episode 1 yang Dibintangi Choi Tae Joon dan Sooyoung SNSD

Sebelumnya, TNI mengkonfirmasi telah menemukan kapal selama KRI Nanggala 402 yang hilang dan menyatakan semua kru kapal di dalamnya meninggal.

"53 personel yang di dalam KRI Nanggala-402 telah gugur," ujar Panglima TNI Hadi Tjahjanto, dalam konferensi pers, Minggu.

Dilansir dari Pikiran Rakyat dalam artikel "Jokowi Jamin Pendidikan untuk Putra - Putri Prajurit Nanggala 402 yang Gugur hingga S1", Hadi menyampaikan kapal selam tersebut terbagi menjadi tiga bagian.

Baca Juga: Kumpulan Ide Resep Kue Lebaran Idul Fitri 1442 H/2021: Ada Putri Salju Lumer dan Nastar Coklat

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah