Puasa Rajab 2024 Berapa Hari Lagi? Ini Bacaan Doa, Niat Puasa, dan Keutamaan Berpuasa di Bulan Mulia

- 11 Januari 2024, 11:15 WIB
Kapan dimulainya puasa Rajab 2024? Simak bacaan doa masuk bulan Rajab, niat puasa, dan keutamaan melaksanakan puasa sunnah di bulan mulia ini.
Kapan dimulainya puasa Rajab 2024? Simak bacaan doa masuk bulan Rajab, niat puasa, dan keutamaan melaksanakan puasa sunnah di bulan mulia ini. /Twibbonize

SEPUTARLAMPUNG.COM – Kapan dimulainya puasa Rajab 2024? Simak bacaan doa saat masuk bulan Rajab, niat puasa, dan keutamaan berpuasa di salah satu bulan yang dimuliakan oleh Allah SWT ini.

Bulan Rajab merupakan salah satu dari empat bulan haram (Dzulqadah, Dzulijjah, Muharram, dan Rajab), yakni sebuah bulan yang dimuliakan oleh Allah SWT.

Hal ini sebagaimana yang disebutkan dalam hadis riwayat At Tabrani dari Syaid bin Rasyid.

“Barang siapa yang berpuasa sehari di bulan Rajab laksana berpuasa setahun. Apabila berpuasa tujuh hari maka ditutupkan darinya pintu neraka jahanam. Barang siapa berpuasa delapan hari maka dibukakan delapan pintu surga dan Allah mengabulkan semua permohonannya”.  

Baca Juga: CAIR Rp500.000 di 4 Bank bagi Pemilik KIS BPJS Kesehatan, Bagaimana jika Kartu Indonesia Sehat Hilang/Rusak?  

Adapun awal bulan Rajab dimulai pada 13 Januari 2023 mendatang, sehingga bagi umat Islam yang ingin berpuasa di bulan mulia ini, bisa memulainya di tanggal tersebut.

Niat Puasa Rajab 2024

نَوَيْتُ صَوْمَ شَهْرِ رَجَبَ سُنَّةً لِلّٰهِ تَعَالَى 

Nawaitu shauma Rajaba sunnatan lillâhi ta‘âlâ. 

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Dalam Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x