Khutbah Jumat Terbaru, 3 Maret 2023 dengan Tema yang Diangkat Adalah Lima Ciri Manusia Dicintai Allah SWT

- 28 Februari 2023, 19:15 WIB
Khutbah Jumat terbaru, 3 Maret 2023 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah/Pixabay/Samer Chidiach/
Khutbah Jumat terbaru, 3 Maret 2023 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah/Pixabay/Samer Chidiach/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak naskah khutbah Jumat terbaru, 3 Maret 2023 dengan tema yang diangkat yakni lima ciri manusia dicintai Allah SWT.

Sebelum pelaksanaan ibadah shalat Jumat, Khatib akan membacakan naskah khutbah Jumat.

Pada artikel ini akan diberikan referensi naskah khutbah Jumat pada 3 Maret 2023 dengan tema Lima Ciri Manusia Dicintai Allah SWT.

Naskah khutbah Jumat ini diharapkan dapat mempermudah khatib dalam memberikan khutbah Jumat dengan singkat.

Baca Juga: Link Live Streaming Rans Nusantara vs Persebaya di Indosiar, Tayang Hari Ini 28 Februari 2023 Pukul 15.00 WIB

Sebagai umat muslim, kita memiliki kewajiban untuk melaksanakan apa saja yang diperintah dan menjauhi apa yang dilarang oleh Allah SWT.

Perlu diketahui jika ada lima ciri manusia yang cintai Allah SWT, apa saja lima ciri tersebut?

Adapun salah satu ciri manusia yang dicinta Allah SWT adalah jika ia melaksanakan dosa, maka ia akan diberikan hukuman langsung di dunia.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Suara Muhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x