Khutbah Jumat 24 Februari 2023 Singkat dan Terbaru Edisi Sya’ban, Tema: Ikhlas dalam Beribadah

- 24 Februari 2023, 07:45 WIB
Teks khutbah Jumat 24 Februari 2024 edisi spesial Sya'ban 1444 H untuk referensi khotib hari ini.
Teks khutbah Jumat 24 Februari 2024 edisi spesial Sya'ban 1444 H untuk referensi khotib hari ini. //Alena Darmel/ Pexels

SEPUTARLAMPUNG.COM – Ini teks khutbah Jumat 24 Februari 2023 yang singkat dan terbaru untuk referensi khotib Shalat Jumat hari ini.

Materi khutbah Jumat hari ini dibuat singkat dan mudah dipahami dengan tema "Ikhlas dalam Beribadah", yang cocok untuk dibawakan saat khutbah edisi Sya'ban 1444 H.

Di mana pada bulan ini, Umat Islam semestinya meningkatkan ibadah dan bersiap menghadapi bulan suci Ramadan.

Manusia diciptakan oleh Allah SWT untuk beribadah, sebagaimana Allah Ta’ala berfirman:

وَمَآ أُمِرُوْآ إِلاَّ لِيَعْبُدُوْااللهَ مُخْلِصِيْنَ لَهُ الدِّيْنَ

Dan mereka tidaklah diperintahkan kecuali agar beribadah kepada Allah dengan mengikhlaskan ketaatan kepada-Nya (QS. Al Bayyinah: 5).

Baca Juga: Contoh Ucapan Maaf dan Selamat Puasa Ramadhan 1444 H 2023 dalam 4 Bahasa: Indonesia, Inggris, Jawa, dan Sunda

Dalam Islam, ada banyak macam ibadah baik yang wajib maupun yang sunnah. Misalnya sholat 5 waktu, shalat dhuha, shalat tahajjud, puasa Ramadan, ouasa Daud, puasa Ayyamud Bidh, bersedekah, membayar Zakat, dan lain sebagainya.

Untuk menambah takwa kepada Allah SWT, ibadah yang dilakukan haruslah ikhlas karena Allah Ta'ala. 

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x