Referensi Materi Khutbah Jumat Edisi 25 November 2022, Tema: Bersyukurlah Dilahirkan dari Rahim Orang Islam

- 24 November 2022, 11:15 WIB
Referensi Materi Khutbah Jumat Edisi 25 November 2022 dengan tema Bersyukurlah Dilahirkan dari Rahim Orang Islam.
Referensi Materi Khutbah Jumat Edisi 25 November 2022 dengan tema Bersyukurlah Dilahirkan dari Rahim Orang Islam. //mohammad ramezani/ Pexels

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak materi khutbah Jumat edisi 25 November 2022 dengan tema Bersyukurlah Dilahirkan dari Rahim Orang Islam.

Khutbah Jumat ini menjelaskan ketika kita dilahirkan kedunia sebagai orang Islam merupakan rahmat dari Allah SWT yang teramat besar.

Ketika manusia yang terlahir dari keluarga Islam serta lingkungan disekitarnya mayoritas beragama Islam itu merupakan sebuah anugerah yang besar dan sudah mejadi kewajibannya untuk bersyukur.

Materi ini sangat cocok dijadikan sebagai referensi untuk khotib pada ibadah shalat Jumat nantinya.

Baca Juga: Naskah Pidato Upacara Hari Guru Nasional 2022 dari Kemdikbud via Link PDF, Lengkap Twibbon HUT PGRI ke 77

Dilansir seputarlampung.com dari laman tebuireng.online, berikut ini referensi materi khutbah Jumat edisi 25 November 2022 dengan tema bersyukurlah dilahirkan dari rahim orang Islam.

Khutbah Pertama

‎اِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلهَ إِلاّ اللهُ وَأَشْهَدُأَنّمُحَمّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُه

‎اَللهُمّ صَلّ وَسَلّمْ عَلى سيّدنا مُحَمّدٍ وَعَلى آلِهِ وِأَصْحَابِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدّيْن

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Tebuireng Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x