Khutbah Jumat 18 November 2022 Tema Pilihan Hari Ini: Manfaat Mengingat Kematian bagi Seorang Muslim

- 18 November 2022, 07:25 WIB
Khutbah Jumat Edisi 18 November 2022 dengan Tema Manfaat Mengingat Kematian bagi Seorang Muslim.*
Khutbah Jumat Edisi 18 November 2022 dengan Tema Manfaat Mengingat Kematian bagi Seorang Muslim.* // Elti Meshau/ Pexels

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak contoh teks Khutbah Jumat mudah dipahmi dan terbaru hari ini, 18 November 2022, bertemakan manfaat mengingat kematian bagi seorang Muslim.

Khutbah Jumat kali ini, diharapkan dapat dijadikan referensi untuk Anda yang ditugaskan sebagai petugas Khotib Sholat Jumat pada 18 November 2022.

Kematian merupakan bagian dari takdir yang harus kita lakukan adalah mengambil hikmah atas kematian, jangan sampai kematian yang telah banyak terjadi hanya berlalu begitu saja dan kehilangan makna.

Seringkali kita berburuk sangka kepada orang terdekat, bahkan sering acuh dan mau tau kondisi sekitar kita, termasuk tetangga, orang terdekat keluarga, bahkan rekan kerja kita.

Baca Juga: Beli Honda Scoopy November 2022 Lebih HEMAT, Ada Promo dan Potongan Angsuran, Lebih Murah dari Yamaha Fino?

Padahal mereka adalah orang-orang pilihan Allah SWT yang dikirimkan ke kita untuk menjadi perantara disaat kita kesusahan atau sedang membutuhkan sesuatu.

Namun, acapkali kita tidak pernah menyadari hal itu, malah sebaliknya mengabaikan respon mereka.

Ingatlah bahwa yang membantu kita saat kesusahan bukan orang yang terjauh atau orang yang terpandang, melainkan orang-orang terdekat dan berada disekeliling kita.

Apalagi disaat kita sakit, orang yang pertama kali menjenguk adalah kerabat-kerabat keluarga terdekat, tetangga dan teman baik kita.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: tebuireng.online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x