Khutbah Jumat Terbaru Hari Ini 19 November 2021, Tema Gerhana Bulan menurut Islam dan Tata Cara Shalat Gerhana

- 19 November 2021, 10:40 WIB
Ilustrasi Khutbah Jumat tentang Gerhana Bulan/
Ilustrasi Khutbah Jumat tentang Gerhana Bulan/ /pixabay/chiplanay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak contoh naskat/teks Khutbah Jumat hari ini, 19 November 2021 yang bertema gerhana bulan dalam pandangan Islam.

Adanya fenomena gerhana bulan sebagian yang akan terjadi di beberapa wilayah Indonesia pada hari ini, Jumat, 19 November 2021 maka perlu disimak isi teks Khutbah Jumat dengan tema gerhana bulan di bawah ini.

Selain menjelaskan tentang fenomena gerhana bulan menurut Islam, teks Khutbah Jumat di bawah ini juga membahas tentang niat dan dan tata cara shalat Gerhana.

Baca Juga: Surat An-Nas 1-6 Bacaan Arab, Latin, Terjemah, Tafsir, dan Keutamaan Membacanya: Salah Satunya Penangkal Sihir

Beberapa wilayah di Indonesia akan menyaksikan fenomena gerhana bulan sebagian pada malam ini, Jumat, 19 November 2021.

 

Berikut isi teks Khutbah Jumat, 19 November 2021 tentang Gerhana Bulan, dikutip Seputarlampung.com dari laman resmi suaramuhammadiyah.id:

Khutbah I

اَلْحَمْدُ لله الَّذِيْ خَلَقَ السَّمَاوَاتِ وَا لْأَرْضَ وَاخْتِ لَا فَ اللَّيْلِ وَالنَّهَارِ لَآَيَاتٍ لِأُولِي ا لْأَلْبَابِ . أَشْهَدُ أَنْ لاَ اِلَهَ اِلاَّاللهُوَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، شَهَادَةَ

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: suaramuhammadiyah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x