Meluruskan 8 Mitos Covid-19 yang Membuat Kita Salah Kaprah Menyikapi Virus Corona

- 13 Oktober 2020, 06:35 WIB
Ilustrasi virus corona./ Pixabay
Ilustrasi virus corona./ Pixabay /Pete Linforth

2. Mitos setiap vaksin Covid-19 masa depan akan membuat orang sakit

Beberapa negara kini tengah gencar mengembangkan vaksin Covid-19, dan tentunya dengan menguji keamanan. Faktanya setiap vaksin memiliki efek samping, tetapi tidak berefek buruk dan tidak membuat sakit.

Baca Juga: Tak Semua Janda Bolong Mahal! Ini Urutan Monstera Termahal hingga Termurah, Jangan Sampai Salah Beli

3. Mitos sudah kebal secara kelompok sehingga tak perlu karantina

Faktanya hingga saat ini belum ada bukti manusia memiliki kekebalan terhadap Covid-19.

4. Mitos anak muda tak perlu khawatir Covid-19

Banyak mitos berkembang anak-anak muda tak akan tertular virus corona, namun faktanya Covid-19 bisa menyerang anak muda, meski kasus terparah dialami para lansia dan orang dengan penyakit tertentu.

5. Mitos virus corona sama seperti flu

Mitos ini digunakan untuk meremehkan bahaya virus ketika pertama kali mulai menyebar dari Wuhan ke Eropa, bersama dengan rumor tentang bahaya virus yang tidak proporsional.

Faktanya virus corona jauh lebih mematikan dari flu biasa. penderita Covid-19 juga lebih lama dirawat daripada flu biasa.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah