Sering Disebut sebagai Tanaman Pengusir Jin, Ini 5 Manfaat Daun Kelor yang Luar Biasa Menurut Sains

- 31 Maret 2021, 19:30 WIB
ilustrasi daun kelor.
ilustrasi daun kelor. /Muhammad_Taruf/pixabay.com/muhammad_taruf

SEPUTAR LAMPUNG – Siapa yang tak kenal daun kelor? Tanaman yang satu ini sangat sangat familiar bagi masyarakat Indonesia.

Tanaman yang satu ini mudah tumbuh dan banyak ditanam di sekitar pekarangan rumah. Orang-orang biasanya memanfaatkan daunnya sebagai sayuran.

Selain dikonsumsi sebagai sayuran pelengkap menu sehari-hari, sejak lama daun yang satu ini juga dipercaya memiliki banyak khasiat untuk kesehatan.

Termasuk di masa pandemi saat ini, daun kelor termasuk yang direkomendasikan untuk banyak dikonsumsi karena karena kandungan nutrisinya yang sangat luar biasa.

Baca Juga: Penting untuk Pemula! 3 Jenis Hama dan Penyakit yang Sering Menyerang Aglonema dan Cara Mengatasinya

Daun kelor kaya akan antioksidan yang sehat dan senyawa tanaman bioaktif.

Para ilmuwan pun terus melakukan penelitian untuk membongkar berbagai manfaat baik dari daun kelor.

Dikutip dari Healthline, berikut 5 manfaat daun kelor yang sangat luar biasa menurut sains:

1. Kaya akan gizi

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah