Muncul Bahasa Gaul Cut Off yang Digunakan Tiktokers Bella Tobing, Apa Itu Arti Cut Off?

- 29 Juni 2022, 16:36 WIB
Ilustrasi TikTok. / Pixabay/8268513
Ilustrasi TikTok. / Pixabay/8268513 /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Baru-baru ini bahasa Cut Off menjadi viral di TikTok lantaran sering dipakai warganet berkomentar pada unggahan video TikTok.

Sebelumnya bahasa gaul seperti FLKS, NT, YGY, cewek kue, cewek bumi, dan cewe mamba juga sempat viral dan sering digunakan oleh para warganet.

Bahasa gaul ini nyatanya sudah meluas di dunia maya dan sering digunakan oleh warganet.

Namun, tidak sedikit pula warganet yang belum tahu apa itu Cut Off dalam bahasa gaul yang sering diucapkan.

Baca Juga: Bertemu dengan Zelensky, Jokowi Bawa Bantuan Kemanusiaan untuk Warga Ukraina yang Terdampak Perang

Kata Cut Off sendiri terdiri dari kata dalam Bahasa Inggris yaitu "Cut" dan "Off".

Dikutip dari laman google translate, Cut Off jika diartikan dalam bahasa Indonesia berarti tindakan memotong.

Cut Off juga diartikan sebagai sesuatu yang diputus atau mengakhiri suatu sebelum waktunya.

Kata Cut Off viral di TikTok karena dianggap sebagai kata gaul yang marak digunakan untuk menyindir seseorang.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: TikTok Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x