Segera Mandi Wajib jika Alami Kondisi Ini, Berikut 7 Penyebab Muslim Harus Mandi Wajib Sebelum Beribadah

- 28 Desember 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi mandi wajib
Ilustrasi mandi wajib /Pexels.com/ John Ray Ebora

Namun, ada perbedaan pendapat di antara ulama apabila melahirkan melalui operasi caesar. Ada yang berpendapat tetap mandi wajib dan ada yang mengatakan tidak.

Baca Juga: Bacaan Niat Mandi Wajib Lengkap dengan Doa dan Tata Cara Pelaksanaan dalam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan

6. Masuk Islam

Mandi wajib harus dilakukan oleh seseorang yang baru masuk agama Islam atau muallaf. Mandi wajib bertujuan untuk menyucikan dirinya dan bersiap untuk memulai ibadah.

7. Kematian

Bagi seorang muslim yang meninggal bukan karena mati syahid, maka harus dimandikan seperti mandi junub.

Dilansir Seputar Lampung dari beberapa sumber, berikut tata cara dan urutan Mandi wajib berdasarkan syariat Islam.

1. Niat Mandi wajib
2. Membersihkan kedua telapak tangan
3. Mencuci kemaluan
4. Berwudhu
5. Menyiram dan membersihkan seluruh anggota tubuh

Niat Mandi wajib

نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَكْبَرِ فَرْضًا ِللهِ تَعَالَى

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Berbagai sumber Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah