Menyulap Limbah Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik, Bikin Aglonema Jadi Subur: Ini Bahan dan Cara Membuatnya

- 14 September 2021, 07:45 WIB
Ilustrasi cangkang telur sebagai pupuk untuk tanaman hias.
Ilustrasi cangkang telur sebagai pupuk untuk tanaman hias. /Pixabay/algooalguien

Kulit pisang juga seringkali menjadi limbah rumah tangga yang dibuang begitu saja. Mulai sekarang, jangan buang kulit pisang.

Selain bisa dugunakan untuk masker, kulit pisang juga bisa menjadi penyubur tanaman.

Caranya juga relatif mudah. Blender kulit pisang dengan cangkang telur dan sedikit kopi. Konon, 'ramuan' ini bisa membuat tanaman yang layu bisa segar kembali.

Baca Juga: Update Info Jadwal Pencairan Dana KJP Plus SD, SMP, SMA, SMK Bulan September 2021, Cepat Penuhi Persyaratannya

4. Ampas Kopi

Ampas Kopi bisa digunakan sebagai pupuk untuk menghasilkan warna bunga cerah karena kopi  memiliki kadar pH netral dan mengandung sumber nutrisi.

Ampas kopi juga bisa mengusir kehadiran hama Hama yang merupakan musuh yang meresahkan bagi tanaman, khususnya bekicot dan siput.

Selain itu, ampas kopi juga dapat dijadikan sebegai bahan campuran pupuk kompos ataupun langsung mengaplikasikannya pada media tanam dengan kondisi ampas yang sudah kering.

Segera praktikkan tips-tips di atas untuk menyuburkan aneka tanaman hias di rumah termasuk aglonema, keladi, dan sebagainya.*** 

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah