5 Bumbu Dapur yang Ampuh Usir Tikus di Rumah, Salah Satunya Cuma Pakai Cabai Rawit, Simak Selengkapnya di Sini

- 22 Agustus 2021, 16:45 WIB
5 Bumbu Dapur yang Ampuh Usir Tikus di Rumah
5 Bumbu Dapur yang Ampuh Usir Tikus di Rumah /pixabay/Alexas_Fotos

SEPUTARLAMPUNG.COM – Kehadiran tikus di rumah adalah hal paling menyebalkan. Pasalnya, hewan pengerat ini tidak hanya suka menggerogoti makanan, tetapi juga merusak perabot di rumah. 

Tak hanya itu, terkadang tikus juga suka meninggalkan kotorannya di area rumah. Alhasil, aroma rumah jadi tidak sedap.

Kendati demikian,  kadang kita masih tidak tega kalau harus membunuhnya. Di sisi lain, sungguh merepotkan jika kehadiran si hewan berbulu hitam ini terus dibiarkan. 

Untungnya, masih banyak cara mengusir tikus tanpa harus dibunuh. Cara-cara ini tidak hanya mudah, tetapi akan membuat tikus enggan untuk kembali selamanya.

Salah satunya adalah dengan memanfaatkan bumbu yang ada di dapur. 

Baca Juga: Aurel Hermansyah Hamil Lagi, Atta Halilintar: Makasih Ya Allah Kasih Kesempatan Lagi...

Dilansir dari Hunker melalui artikel berjudul ‘How to Get Rid of Mice’ yang ditulis oleh Jill Harness pada 16 Agustus 2021, berikut lima bumbu dapur yang dapat mengusir tikus dari rumah.

1. Bawang putih

Bau menyengat yang dikeluarkan bawang putih sangat mengganggu bagi tikus. Sehingga, mereka pun akan pergi dan mencari makan di tempat lain. 

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Hunker.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah