BSU Tahap 4 Cair Senin 3 Oktober 2022 ke 1,2 Juta Pekerja, Ini Cara Cairkan BLT jika Tak Ada Rekening Himbara

- 3 Oktober 2022, 06:00 WIB
Cara Cek Penerima BSU 2022.*
Cara Cek Penerima BSU 2022.* /Tangkap layar bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id/

3. Login kembali ke dalam akun Anda.

4. Lengkapi data diri, foto profil, status pernikahan dan tipe lokasi.

5. Selanjutnya, cek pemberitahuan.

Anda akan mendapatkan notifikasi apabila telah terdaftar sebagai calon penerima BSU 2022 atau tidak.

Lantas, bagaimana bagi pekerja yang tidak memiliki rekening Himbara?

Pekerja dengan yang tidak punya rekening Himbara (BRI, BNI, BTN, dan Mandiri), maka akan dibuatkan rekening Himbara secara kolektif.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat 7 Oktober 2022 Edisi Maulid Nabi Muhammad SAW, Tema: Amalan Sunnah dan Hikmah

Selain itu, untuk penyaluran BSU 2022, pihak Kemnaker juga telah bekerja sama dengan kantor pos untuk menyalurkan dana BLT Subsidi Gaji Rp600.000 kepada para pekerja.

Penyaluran BSU 2022 melalui kantor pos akan diberikan surat pemberitahuan. Petugas pos akan mengantarkan langsung dana BSU atau bisa juga dibuatkan PosPay.

Demikianlah info pencairan BSU 2022 Tahap 4 yang direncakan cair mulai Senin, 3 Oktober 2022 ke 1,2 juta pekerja.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemnaker ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah