Simak dan Catat! Berikut 7 Cara Mudah Tingkatkan Kesehatan Keuangan Pada Masa yang Sulit, Diantaranya Tenang

- 17 Maret 2021, 19:00 WIB
ilustrasi mengurus masalah keuangan/William Iven/Unsplash
ilustrasi mengurus masalah keuangan/William Iven/Unsplash /

Baca Juga: Sinopsis Spider-Man: Far From Home, Kisah Manusia Laba-Laba Usai Perang Besar dalam Avengers: Endgame

Baca Juga: Buktikan Ketajaman Mata Anda, Temukan Perbedaan pada Gambar-Gambar Ini dalam 10 Detik!

5. Tetapkan tujuan tabungan yang realistis

Cari tahu persentase pendapatan Anda yang dapat Anda sisihkan untuk ditabung dan gunakan anggaran Anda sebagai panduan.

Bagi mereka yang mungkin menganggur saat ini, jangan merasa tertekan untuk menabung. Dan jangan menyalahkan diri sendiri jika terpaksa membongkar tabungan. Itulah alasan anda memiliki tabungan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD/MI Halaman 125 126 127 128 129 Subtema 3 PB 5 Upaya Pelestarian Lingkungan

Baca Juga: Catat Baik-Baik, Ini 19 Formasi CPNS 2021 yang Bisa Dipilih Untuk Tentukan Masa Depan Anda Sebagai ASN!

6. Jangan panik tentang utang

Melunasi utang dengan segera adalah tidak realistis. Terutama bagi utang yang biasa di bayar setiap bulan. Biasanya utang cicilan rumah dan cicilan kendaraan.

Anda harus menganggarkan pembayaran cicilan dan utang serta menganggarkan tabungan adalah langkah awal yang harus anda lakukan.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Portal Jogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah