Dana KJP Plus Juni 2023 Mulai Cair Bertahap ke 3 Pemilik NIK Ini, Buruan Cek Saldo Bank DKI di HP!

- 8 Juni 2023, 17:15 WIB
Mulai cair secara bertahap, cek saldo KJP Plus Juni 2023 via aplikasi JakOne di HP. Begini caranya.
Mulai cair secara bertahap, cek saldo KJP Plus Juni 2023 via aplikasi JakOne di HP. Begini caranya. /Instagram @upt.p4op

2. Terdaftar dalam DTKS,DTKS Daerah dan/ atau data lain yang ditetapkan dengan Keputusan Gubernur.

Baca Juga: Ini Hasil Pengumuman PPDB 2023 SMP Grobogan Jawa Tengah, Namamu Lolos Seleksi? Ini Jadwal Daftar Ulang

3. Warga DKI Jakarta Berdomisili di DKI JAKARTA yang dibuktikan dengan Kartu Keluarga atau surat keterangan lain yang dapat dipertanggung jawabkan.

Karena sudah cair secara bertahap, disarankan untuk mengecek saldo KJP Plus Juni 2023 di Bank DKI.

Berikut cara cek saldo KJP Plus Juni 2023 di Bank DKI via aplikasi JakOne:

1. Buka aplikasi JakOne Mobile di HP

2. Pilih menu

3. Pilih Rekening dan Kartu

4. Masukkan nomor kartu dan PIN ATM KJP Plus Anda

5. Pastikan data nomor HP sudah sama, lalu lanjutkan

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: upt.p4op


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah