9 SMA Unggulan di Sulawesi Selatan Raih Nilai UTBK Tertinggi, Referensi untuk PPDB 2023, Mana Favoritmu?

- 11 Januari 2023, 10:00 WIB
Daftar SMA terbaik di Provinsi Sulawesi Selatan. MAN Insan Cendekia Gowa menjadi SMA teratas di Sulawesi Selatan./ Kemenag Sulsel/
Daftar SMA terbaik di Provinsi Sulawesi Selatan. MAN Insan Cendekia Gowa menjadi SMA teratas di Sulawesi Selatan./ Kemenag Sulsel/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak daftar 9 SMA unggulan dan terbaik di Provinsi Sulawesi Selatan dengan nilai UTBK tertinggi. Posisi ke-1 diraih MAN Insan Cendekia Gowa dan posisi ke-2 ada SMAS Islam Athirah. Adakah sekolah favoritmu?

Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah merilis daftar Top 1000 Sekolah terbaik jenjang SMA sederajat berdasarkan pemeringkatan nilai UTBK, termasuk SMA di Provinsi Sulawesi Selatan.

MAN Insan Cendekia Gowa mendapatkan nilai UTBK tertinggi sebesar 568,164 dan berhasil raih urutan ke-139 nasional dari Top 1000 SMA terbaik di seluruh Indonesia.

Baca Juga: Realme 10 Pro Series 5G Resmi Dirilis di Indonesia, Cek Spesifikasi dan Harga yang Ditawarkan, Ada Flash Sale!

Menyusul peringkat ke-2 ada SMAS Islam Athirah dengan nilai UTBK sebesar 564,461. Sementara di urutan ke-3 ada SMAS Zion dengan perolehan nilai UTBK 563,177.

Berikut daftar 9 SMA unggulan dan terbaik di Provinsi Sulawesi Selatan lengkap dengan nilai UTBK terbaru untuk rekomendasi PPDB 2023, yang dilansir dari laman resmi LTMPT Top 1000 Sekolah:

1. MAN INSAN CENDEKIA GOWA. Nilai UTBK: 568,164. Kab. Gowa - Provinsi Sulawesi Selatan

2. SMAS ISLAM ATHIRAH. Nilai UTBK: 564,461. Kab. Bone - Provinsi Sulawesi Selatan

3. SMAS ZION. Nilai UTBK: 563,177. Kota Makassar - Provinsi Sulawesi Selatan

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x