Profil TOP 5 SMA Terbaik di Medan yang Masuk TOP 1000 Nasional LTMPT Terbaru 2022

- 29 Agustus 2022, 12:45 WIB
SMAS Methodist 3 Medan menjadi SMA terbaik pertama di Kota Medan berdasarkan pemeringkatan LTMPT 2022 terbaru / sekolah.data.kemdikbud.go.id
SMAS Methodist 3 Medan menjadi SMA terbaik pertama di Kota Medan berdasarkan pemeringkatan LTMPT 2022 terbaru / sekolah.data.kemdikbud.go.id /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini merupakan informasi daftar 5 SMA terbaik di Kota Medan yang masuk Top 1000 Nasional LTMPT 2022.

Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) sudah mengedarkan informasi daftar pemeringkatan TOP 1000 sekolah terbaik berdasarkan hasil skor UTBK terbaru tahun 2022.

Skor UTBK setiap sekolah akan di reratakan dan diurutkan oleh LTMPT untuk diperingkatkan berdasarkan sekolah yang ada di kota/kabupaten, provinsi serta nasional.

Kota Medan merupakan ibu kota provinsi Sumatera Utara yang telah ditetapkan sebagai Pusat Kegiatan Nasional.

Baca Juga: Link Live Streaming PSM Makassar vs Persib Bandung BRI Liga 1, Senin 29 Agustus 2022 Pukul 20.00 WIB

Oleh karena itu, Indeks Pembangunan Manusia melalui pendidikan terus ditingkatkan oleh Pemerintah Daerah melalui pembangunan infrastruktur dan fasilitas penunjang lainnya.

Dilansir seputarlampung.com melalui laman website LTMPT pada Senin, 29 Agustus 2022, berikut ini merupakan daftar top 5 SMA terbaik di Kota Medan berdasarkan pemeringkatan LTMPT terbaru 2022:

1. SMAS Methodist 3 Medan:

- Ranking Nasional: 98

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x