Ini Profil SMA KATOLIK ST LOUIS 1, SMA Terbaik di Indonesia di Posisi ke-2 versi LTMPT 2022, Raih Skor Berapa?

- 28 Agustus 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi. SMA Terbaik di Indonesia versi LTMPT 2022.
Ilustrasi. SMA Terbaik di Indonesia versi LTMPT 2022. /Pixabay.com/Weisanjiang

SEPUTARLAMPUNG.COM - Inilah profil SMA KATOLIK ST LOUIS 1 yang berhasil duduki posisi ke-2 secara tingkat nasional sebagai SMA terbaik di Indonesia versi nilai UTBK 2022, lalu raih skor berapa?

Berdasarkan data dari Kemdikbud, SMA KATOLIK ST LOUIS 1 mendapatkan Surat keputusan (SK) pendirian pada 19 Oktober 1989.

Berstatus sekolah swasta, secara izin operasional SMA KATOLIK ST LOUIS 1 juga telah mendapatkan Surat keputusan sejak 5 November 2019.

Baca Juga: Daftar SMK Terbaik di Indonesia Versi LTMPT, Provinsi Jateng Terbanyak Mendapat Nilai UTBK 2022 Tertinggi

Informasi mengenai profil SMA KATOLIK ST LOUIS 1 dapat menjadi tambahan referensi bagi siswa lulusan Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang sedang mencari SMA terbaik untuk menjadi pilihannya pada PPDB tahun depan.

SMA KATOLIK ST LOUIS 1 dapat menjadi salah satu SMA pilihan khusunya bagi siswa yang memilih melanjutkan pendidikannya di Kota Surabaya Provinsi Jawa Timur.

Hal ini dapat didukung dari SMA KATOLIK ST LOUIS 1 yang berhasil terdata di Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) 2022 dan menduduki posisi ke-2 secara tingkat nasional. Lalu dengan total skor berapa?

Berdasarkan info terbaru, skor UTBK yang berhasil diraih SMA KATOLIK ST LOUIS 1 sebesar 641,482.

Baca Juga: Daftar Sekolah Terbaik SMA, MA, SMK 2022 se-Indonesia versi LTMPT, Ini Data Terbaru Berdasarkan Nilai UTBK

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah