Universitas Pertamina Buka Program Beasiswa S1 Bagi Lulusan SMA Sederajat, Cek Link Pendaftaran dan Syaratnya

- 9 April 2022, 22:45 WIB
Ilustrasi. Universitas Pertamina Buka Program Beasiswa S1 Bagi Lulusan SMA Sederajat.
Ilustrasi. Universitas Pertamina Buka Program Beasiswa S1 Bagi Lulusan SMA Sederajat. /Tangkap layar Instagram @universitaspertamina

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak informasi Universitas Pertamina yang saat ini membuka Program Beasiswa S1 bagi lulusan SMA sederajat, berikut disertai link pendaftaran dan syarat lengkapnya.

Beasiswa yang diberikan Universitas Pertamina ini bernama Beasiswa Ujung Negeri (BUN) 2022 yang akan dibuka hingga 25 April 2022.

Baca Juga: KJP Plus Tahap 2 2021 Sudah Cair Tapi Dana Belum Masuk Rekening Bank DKI? Segera Hubungi Nomor Ini

Universitas Pertamina merupakan perguruan tinggi swasta (PTS) di bawah naungan yayasan Pertamina Foundation. Ada berbagai fakultas dan prodi yang dibuka di Universitas Pertamina, di antaranya Fakultas Teknologi Industri, Sains dan Ilmu Komputer, Perencanaan Infrastruktur, Komunikasi dan Diplomasi, Teknologi Eksplorasi dan Produksi, serta Ekonomi dan Bisnis.

Beasiswa Ujung Negeri (BUN) merupakan program Universitas Pertamina untuk menyediakan pendidikan tinggi bagi lulusan SMA atau sederajat yang berasal dari Daerah Tertinggal berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 63 tahun 2020.

Dilansir seputarlampung.com dari situs pmb.universitaspertamina.ac.id, berikut informasi lengkap Beasiswa Ujung Negeri (BUN) di Universitas Pertamina bagi lulusan SMA sederajat:

Baca Juga: Belum Terdaftar BPJS Ketenagakerjaan Tidak Bisa Terima BSU 2022 dari Kemnaker, Ini Cara Daftar Online via HP

Beasiswa Ujung Negeri memberikan benefit sebagai berikut:

- Pembebasan Biaya Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI)

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x