Beasiswa ADik 2022 Dibuka Mulai Hari ini Sampai 1 Mei, Cek Syaratnya dan Manfaatnya di Sini

- 1 April 2022, 20:00 WIB
Beasiswa ADik 2022 Dibuka Mulai Hari ini Sampai 1 Mei.
Beasiswa ADik 2022 Dibuka Mulai Hari ini Sampai 1 Mei. /Asso Myron/ Unsplash

SEPUTARLAMPUNG.COM - Kabar gembira, mulai hari ini, 1 April beasiswa ADik (Afirmasi Pendidikan Tinggi) dibuka sampai dengan 1 Mei 2022 untuk siswa dan siswi Papua, Papua Barat, dan daerah 3 T atau terdepan, terpencil, dan tertinggal, serta anak TKI.

Program beasiswa ADik ini merupakan program pemberian bantuan pembiayaan di pendidikan tinggi khusus untuk siswa dan siswi dari Papua, Papua Barat, dan daerah 3 T atau terdepan, terpencil, dan tertinggal, serta anak TKI.

Baca Juga: Contoh Khutbah Idul Fitri 1443 H-2022 M Terbaru, Tema: Jadikan Sabar dan Sholat sebagai Penolongmu

Selain kriteria di atas, program ini juga ditujukan bagi penyandang disabilitas.

Tentu saja program beasiswa ini sangat bermanfaat bagi siswa dan siswa yang berada di Papua, Papua Barat, dan daerah 3 T atau terdepan, terpencil, dan tertinggal, serta anak TKI.

Lalu apa saja manfaat yang didapat dari beasiswa ADik dan apa saja persyaratan jika ingin mendapatkan beasiswa ADik?

Bagi yang ingin mendapatkan beasiswa ADik, persyaratan dapat dilihat dalam artikel ini.

Program beasiswa ADik untuk tahun 2022 ini, menerima kuota mahasiswa ADik untuk propinsi Papua Barat dan daerah 3 T sebanyak 400 orang, Propinsi Papua 500 orang, anak TKI 100 orang dan mahasiswa difable 200 orang.

Baca Juga: Tes IQ: Jika Anda Dapat Selesaikan Teka-teki Matematika ini, Anda dapat Disebut Jenius

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Puslapdik Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x