1 Juni Hari Lahir Pancasila, Ini Sejarah Lengkap Terbentuknya BPUPKI, Badan Pengagas Kemerdekaan Indonesia!

- 31 Mei 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021.
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021. /Freepik

Ir. Soekarno sendiri, selain mengusulkan lima dasar di atas, ia juga mengusulkan tiga dasar negara yang diberi nama Ekasila, Trisila, dan Pancasila.

Namun, pada akhirnya, dasar negara yang dipilih adalah Pancasila yang terdiri dari kata panca (lima) dan sila (prinsip).

Baca Juga: Link Download Formasi CPNS/PPPK 2021 Kota Sumenep, Jawa Timur, Baca Jadwal Seleksi dan Catat Syarat Utama

Setelah Pancasila sudah diterima sebagai dasar negara, beberapa dokumen pun lantas ditetapkan, salah satunya Piagam Jakarta (Jakarta Charter).

Dari pembentukan BPUPKI itu kemudian seiring perjalan waktu kemudian mulai membentuk PPKI atau Panitia Persiapan Kemerdekaan Indoensia hingga pada tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia merdeka setelah Jepang menyatakan kalah perang pada Sekutu.

Dengan begitu jelas bahwa 1 Juni merupakan hari lahir Pancasila dan Indonesia merdeka bukanlah hadiah dari Jepang.***(Bagus Kurniawan/Portal Jogja)

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Portal Jogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah