Gagal Upload KTP dan Foto Selfi Saat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 11? Simak Panduannya di Sini!

- 4 November 2020, 10:56 WIB
Ilustrasi: Upload Foto Prakerja Gelombang 11
Ilustrasi: Upload Foto Prakerja Gelombang 11 /Pexels/Cottonbro

SEPUTAR LAMPUNG - Gagal upload foto KTP merupakan salah satu sesi pendaftaran yang sering dijumpai peserta saat mendaftar Kartu Prakerja.

Ini merupakan bagian penting yang tak boleh terlewatkan. Karena itu upload foto KTP tidak bisa dilakukan sembarangan.

Agar bisa lolos verifikasi akun, dalam upload foto KTP diharuskan wajah minimal jelas dilihat, dan ukuran file foto selfie perlu diperhatikan.

Selain itu, foto selfie KTP tersebut juga harus memiliki ukuran tidak lebih dari 1 MB, namun harus dengan kualitas yang baik.

Baca Juga: Mudah! Begini Cara dan Syarat Daftar Ulang Kartu BPJS Kesehatan Agar Tidak Dibekukan

Meski demikian, kadang peserta selalu gagal saat mencoba upload berkali-kali.

Untuk mengantisipasi gagal upload saat mendaftar Kartu Prakerja khususnya Gelombang 11 yang saat ini tengah berlangsung, ada baiknya Anda menyimak tips berikut:

1. Upload Foto KTP Tengah Malam atau Dinihari

Penyebab gagalnya upload foto KTP, satu diantaranya adalah karena server atau penyedia layanan di pusat, sedang down atau sibuk.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x