Mau Kerja di Jakarta? Cek Dulu Berapa Biaya Hidup di Jabodetabek Terbaru Berdasarkan Survei Biaya Hidup BPS

- 19 April 2024, 08:17 WIB
Sebelum hijrah ke Jabodetabek, cek dulu berapa biaya hidup di kota-kota tersebut berdasarkan hasil survei biaya hidup terbaru dari BPS.
Sebelum hijrah ke Jabodetabek, cek dulu berapa biaya hidup di kota-kota tersebut berdasarkan hasil survei biaya hidup terbaru dari BPS. /borevina/pixabay

Berdasarkan data dari SBH 2022 di atas, Jabodetabek berhasil masuk dalam daftar daerah dengan biaya hidup tertinggi di Indonesia.

Yakni DKI Jakarta di posisi 1, lalu Bekasi di posisi 2, Depok di posisi 4, Tangerang di posisi 6 dan Bogor di posisi 7.

Secara umum, Jabodetabek memiliki nilai rata-rata konsumsi di atas Rp10 juta per bulan per rumah tangga.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: BPS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah