Update Jadwal Pendaftaran PPDB SD 2023-2024 Kabupaten Sleman Jalur Zonasi, Berikut Link Daftar

- 28 Mei 2023, 19:45 WIB
Ilustrasi Informasi terbaru jadwal pendaftaran PPDB SD 2023-2024 Kabupaten Sleman sudah dirilis, berikut syarat dan link daftar
Ilustrasi Informasi terbaru jadwal pendaftaran PPDB SD 2023-2024 Kabupaten Sleman sudah dirilis, berikut syarat dan link daftar /Buku Kemendikbud/

Baca Juga: 20 Contoh Soal Pilihan Ganda PAS Seni Budaya Kelas 4 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban  

Berikut adalah persyaratan yang harus dipenuhi oleh Calon Peserta Didik Baru (CPDB) kelas 1 SD:

1. Berusia 7 tahun
2. Berusia paling rendah 6 tahun pada tanggal 1 Juli 2023
3. Dapat dikecualikan menjadi paling rendah 5 tahun 6 bulan pada tanggal 1 Juli 2023 bagi CPDB yang memiliki kecerdasan dan/atau bakat istimewa dan kesiapan psikis, dibuktikan dengan rekomendasi tertulis psikolog profesional.

Jalur Pendaftaran PPDB Sleman 2023 Jenjang SD Juknis tersebut juga menjelaskan jalur pendaftaran yang terdapat dalam PPDB 2023 Kabupaten Sleman.

Berikut adalah jalur-jalur pendaftaran dalam PPDB Sleman jenjang SD serta daya tampungnya.

Baca Juga: TERBARU! Jadwal PPDB TK SD SMP Kota Semarang 2023-2024, Lengkap Syarat dan Link Pendaftaran

Jalur Pendaftaran:

1. Jalur Zonasi

2. Jalur Afirmasi

3. Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali Ketentuan di atas dikecualikan untuk SD Swasta, TK-SD Model, dan SD Negeri yang belum terpenuhi daya tampungnya.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x