Bagaimana Cara Masuk Sekolah Kedinasan? Berikut Langkah dan Syarat Mendaftar di PTK 2023

- 19 Februari 2023, 19:30 WIB
Ini cara daftar Sekolah Kedinasan 2023.*/ASN./ Instagram @info.ipdn
Ini cara daftar Sekolah Kedinasan 2023.*/ASN./ Instagram @info.ipdn /

Baca Juga: Jadwal TV Hari Ini Senin 20 Februari 2023: ANTV, GTV, RCTI, Trans 7, Indosiar, MNCTV, NET TV, SCTV, Trans TV

4. Masuk ke SSCASN sekolah kedinasan dengan NIK dan kata sandi yang telah dibuat.

5. Unggah swafoto, pilih instansi, isi nilai, unggah berkas, dan isi biodata.

6. Periksa kembali resume dan cetak kartu pendaftaran.

7. Berkas melalui proses verifikasi.

8. Log in ke SSCASN sekolah kedinasan untuk cek hasil tahap administrasi.

9. Pendaftar yang lulus akan memperoleh kode billing. Informasi pembayaran juga bisa dicek di instansi masing-masing.

10. Cetak kartu ujian di SSCASN sekolah kedinasan apabila sistem sudah mengonfirmasi pembayaran.

11. Peserta mengikuti seleksi sesuai ketentuan setiap instansi.

12. Panitia seleksi sekolah kedinasan SSCASN akan memberi pengumuman hasilnya.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Dikdin BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah