Orang Tua Ingin Segera Cair Dana PIP 2022? Siswa SD, SMP, SMA Bisa Cek Dana Rp450-1 Juta di Mobile Banking BNI

- 2 Mei 2022, 11:00 WIB
Ini 10 Kategori Siswa yang Otomatis Gagal Mendapatkan Dana PIP 2022./ PIP Kemdikbud
Ini 10 Kategori Siswa yang Otomatis Gagal Mendapatkan Dana PIP 2022./ PIP Kemdikbud /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Orang Tua Ingin Segera Cair Dana PIP 2022? Siswa SD, SMP, SMA dan SMK bisa cek dana Rp450-1 Juta di Mobile Banking BNI, sudah ditransfer atau belum?

Program Indonesia Pintar (PIP) dirancang untuk membantu anak-anak usia sekolah dari keluarga miskin atau rentan miskin tetap mendapatkan layanan pendidikan sampai tamat pendidikan menengah, baik melalui jalur pendidikan formal, yakni mulai SD atau MI hingga anak Lulus SMA, SMK, MA, maupun pendidikan non formal.

Melalui program PIP pemerintah berupaya mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah, dan diharapkan dapat menarik siswa putus sekolah agar kembali melanjutkan pendidikannya.

Baca Juga: SMAN 5 Surabaya Posisi Pertama, Inilah 15 SMA Terbaik Negeri dan Swasta di Provinsi Jawa Timur

PIP juga diharapkan dapat meringankan biaya personal pendidikan peserta didik, baik biaya langsung maupun tidak langsung.

Bagi siswa SD, SMP, SMA dan SMK yang ditetapkan sebagai penerima PIP 2022 harus segera melakukan aktivasi rekening simpanan pelajar (SimPel) di bank penyalur sebelum 30 Juni 2022.

Sementara itu, bagi peserta didik yang tidak melakukan aktivasi rekening sampai batas waktu yang ditentukan akan dibatalkan sebagai penerima manfaat PIP.

Setelah aktivasi rekening, peserta didik dari jenjang pendidikan harus menunggu hingga diterbitkan SK Pemberian PIP.

Baca Juga: Info Cuaca BMKG 2 Mei 2022 di 15 Wilayah Jawa Barat: Diprediksi Cerah Berawan hingga Hujan Ringan saat Lebaran

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah