Awal Mei 2022 Dana PIP Cair ke Rekening Siswa, Benarkah? Ini Cara Cek Dana Rp450 Ribu-Rp1 Juta di BRI Mobile

- 1 Mei 2022, 07:40 WIB
Ilustrasi pencairan dana PIP Kemdikbud.*
Ilustrasi pencairan dana PIP Kemdikbud.* /Pixabay/EmAji

SEPUTARLAMPUNG.COM – Awal Mei 2022 dana PIP cair ke rekening siswa SD, SMP, SMA, SMK, benarkah? Begini cara cek dana Rp450 -Rp1 Juta di BRI dan BNI.

Program Indonesia Pintar (PIP) dirancang untuk membantu anak-anak usia sekolah dari keluarga miskin/rentan miskin/prioritas tetap mendapatkan layanan pendidikan sampai tamat pendidikan menengah, baik melalui jalur pendidikan formal, yokoi mulai SD/MI hingga anak Lulus SMA/SMK/MA maupun pendidikan non formal.

Segera cek rekening BRI dan BNI, apakah dana PIP Rp450.000-Rp1 juta cair untuk siswa SD hingga SMK sudah cair?

Bagi orang tua siswa yang ingin mengetahui apakah dana PIP sudah ditransfer ke rekening bank penyalur, tanpa harus ke ATM atau bank BRI, berikut cara mengecek saldo di BRI Mobile, yakni:

Baca Juga: Jam Tayang Sidang Isbat 1 Syawal 1443 H di SCTV, Minggu 1 Mei 2022, Ini Link Live Streaming dan Jadwal TV

1. Download aplikasi BRI Mobile dan telah diaktifkan.
2. Pastikan juga koneksi internet kamu aman.
3. Pilih menu Mobile Banking BRI.
4. Selanjutnya, Anda bisa pilih menu info.
5. Kemudian, Anda pilih menu info saldo.
6. Masukan PIN BRI Mobile yang terdaftar, pastikan tidak salah PIN.
7. Selanjutnya, muncul notifikasi Mobile Banking BRI yang akan melakukan transaksi menggunakan SMS. Pilih OK.
8. Berikutnya, pemberitahuan terkait saldo dalam rekening BRI akan disampaikan melalui SMS.

Cara mengecek apakah siswa SD, SMP, SMA, dan SMK terdaftar sebagai penerima bantuan dana PIP, siswa dapat mengakses di situs pip.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: 8 SMA Paling Unggul di Kabupaten Jombang Versi Top 1000 LTMPT untuk PPDB 2022, Lengkap dengan Alamat Sekolah

Setelah siswa mengakses situs pip.kemdikbud.go.id, selanjutnya siswa akan melihat tampilan dashboard pip kemdikbud.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: BRI PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah