Patuhi 3 Kriteria Ini untuk Siswa SD-SMK Jika Tidak Mau Dana PIP Dicoret, Masih Tersisa Kuota 7,7 Juta Lebih

- 8 April 2022, 19:45 WIB
Ilustrasi dana PIP 2022 yang Belum Tersalurkan ke 7,7 Juta Lebih Siswa SD-SMK.
Ilustrasi dana PIP 2022 yang Belum Tersalurkan ke 7,7 Juta Lebih Siswa SD-SMK. /pip.kemdikbud.go.id/Tangkapan layar

Baca Juga: Asyik! Dana PIP Cair Lagi ke 10,2 Juta Lebih Siswa SD,SMP, SMA-SMK di Bulan April 2022, Cek Apa Namamu Masuk?

1. Menyimpan dan menjaga KIP dengan baik

2. Dana PIP merupakan bantuan pendidikan yang manfaatnya harus digunakan untuk keperluan yang relevan

3. Terus belajar dan bersekolah (tidak putus sekolah) dengan rajin, disiplin dan tekun

Oleh karena itu, siswa tidak boleh melalaikan tiga kewajiban atau peraturan di atas supaya dana PIP bisa digunakan dengan baik.

Alokasi Dana PIP:

SD: 10.360.614 siswa
SMP: 4.369.968 siswa
SMA: 1.367.559 siswa
SMK: 1.829.167 siswa

Total dari alokasi siswa SD-SMK sebanyak 17.927.308 siswa.

Dana PIP yang Disalurkan:

SD: 5.568.207 siswa
SMP: 3.063.847 siswa
SMA: 683.806 siswa
SMK: 890.796 siswa

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x