Ada 6 Bonus Penerima KJP Plus Tahap 1 di 2022, Berikut Nama Siswa SD SMP SMA dan SMK yang Pasti Dapat

- 15 Maret 2022, 11:33 WIB
KJP Maret 2022 Kapan Cair? Simak Persyaratan KJP Dari SD HIngga SMK
KJP Maret 2022 Kapan Cair? Simak Persyaratan KJP Dari SD HIngga SMK /Instagram @disdikdki

• Masuk ke aplikasi JakOne
• Klik “Menu”
• Pilih “Rekening dan Kartu”
• Masukkan nomor kartu ATM Bank DKI Password Anda
• Pastikan data yang dimasukkan sudah sesuai dengan nomor ponsel yang telah Anda daftarkan.
• Klik “Lanjutkan
• Cek saldo, Anda akan mengetahui apakah dana KJP Plus Tahap 2/2022 telah disalurkan ke rekening Anda atau belum.
• Jika sudah, Anda bisa langsung menarik dananya.

Baca Juga: Benarkah KJP Plus Tahap 1 Mulai Cair Mei 2022 ke Siswa SD-SMA dan SMK? Cek Nama Penerima KJP Plus Di Sini

Tidak hanya bantuan berupa dana saja yang diberikan Pemerintah DKI Jakarta kepada siswa pemegang KJP Plus, namun siswa mendapatkan keuntungan lainnya, berikut informasinya.

1. Penerima dana KJP Plus dapat menikmati Trans Jakarta dengan Gratis, siswa pemegang KJP Plus mendapatkan gratis Trans Jakarta dengan menunjukkan KJP, Kartu Pelajar dan berseragam sekolah.

2. Penerima dana KJP Plus dapat masuk Ancol dengan Gratis, siswa pemegang KJP Plus mendapatkan gratis masuk ancol dengan menunjukkan KJP, Kartu Pelajar dan fotocopy KK.

3. Penerima dana KJP Plus dapat masuk Museum dengan Gratis.

4. Penerima dana KJP Plus dapat masuk Ragunan dengan Gratis.

5. Penerima dana KJP Plus dapat masuk Monas dengan Gratis.

Baca Juga: PENGUMUMAN! Nama Siswa Calon Penerima KJP Plus Tahap 1 2022 Ditetapkan Hari Ini, Cek di Link Ini Sekarang

6. Bagi orang tua penerima dana KJP Plus, dapat digunakan untuk belanja enam jenis pangan bersubsidi, yakni sembako.

Selain itu, untuk besaran Dana KJP yang diberikan yakni untuk SD/MI/SDLB sebesar Rp250.000, untuk SMP/Mts/SMPLB sebesar Rp300.000, untuk SMA/MA/SMALB sebesar Rp420.000, dan untuk SMK sebesar Rp450.000.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah