Rekomendasi Genset di Bandar Lampung dan Harganya, Antisipasi Pemadaman Listrik

- 7 Juni 2024, 09:30 WIB
Rekomendasi Genset di Bandar Lampung.
Rekomendasi Genset di Bandar Lampung. /Shopee/Mitra10/Firman Lampung

SEPUTARLAMPUNG.COM - Pemadaman listrik yang terjadi pada Selasa, 4 Juni 2024 hingga Rabu, 5 Juni 2024 di wilayah Sumatera meliputi Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, hingga Lampung membuat masyarakat perlu melengkapi rumahnya dengan alat pembangkit listrik (genset) sendiri.

Peristiwa listrik padam di Sumatera. khususnya di Bandar Lampung membawa kerugian yang tidak sedikit bagi masyarakat, karena tidak hanya listrik yang 'menghilang' namun juga sinyal seluler dari beberapa penyedia telekomunikasi.

Untuk mengantisipasi peristiwa ini terjadi di masa mendatang, perlu disiapkan perangkat pembangkit listrik (genset) bertenaga bahan bakar minyak (BBM) sendiri di masing-masing rumah atau tempat usaha yang sangat bergantung pada listrik.

Baca Juga: Pelaku Penganiayaan Mahasiswa Bandar Lampung Diringkus Polisi, Pernah Jadi Residivis Narkoba dan Pencabulan

Berikut ini rekomendasi genset dan harganya untuk warga Bandar Lampung yang bisa dibeli melalui platform marketplace Shopee:

1. Genset RYU 1300 Black 2 Tak 

  • Harga : Rp1.910.000
  • Tenaga Maksimal : 2.8Hp
  • Daya Maksimal : 1000 Watt
  • Penjual : Sentral Baut

2. Genset Motoyama SPG1500

  • Harga : Rp2.500.000
  • Daya listrik rata-rata : 1000watt
  • Daya listrik max : 1100watt
  • Stater : tarik / manual
  • Bahan bakar : bensin/pertalite
  • Tangki : 7L
  • Penjual : Sentral Baut

3. Genset bensin IKEDA IK 6000 ES

  • Harga : Rp4.000.000
  • Listrik Maksimum: 3000 W / 220 V
  • Pembakaran: TCI Sistem Penyalaan: Manual / Elektrik
  • Jenis Bahan Bakar: Bensin Murni
  • Ada Kapasitas Baterai: 12 V 7.5 Ah
  • Berat Bersih: 55 Kg
  • Penjual : Sentral Baut

Baca Juga: Sudah 5 Tahun Jadi Penerima Bansos? Siap-siap, Bantuan Sosial akan Dihentikan Kemensos karena Hal ini

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah