KJP Plus Tahap 2/2021 Mulai Cair November? Cek Status Penerima Dana KJP Plus di JakOne Mobile

- 22 Oktober 2021, 17:40 WIB
Ilustrasi KJP Plus 2021.
Ilustrasi KJP Plus 2021. /kjp.jakarta.go.id

SEPUTARLAMPUNG.COM – KJP Plus Tahap 2/2021 mulai cair November? Cek status penerima dana KJP Plus di JakOne Mobile. Untuk informasi selengkapnya, bisa disimak melalui artikel ini.

Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus merupakan program di bidang pendidikan yang diusung oleh pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk memberikan akses dan membantu warga DKI Jakarta yang tidak mampu.

Program ini akan memberikan kesempatan pada siswa di DKI Jakarta untuk bisa menyelesaikan pendidikan dasar 12 tahun atau minimal sampai dengan tamat SMA/SMK, yang dananya diambil dari APBD Provinsi.

Baca Juga: KIP Hilang/Rusak? Adukan ke 4 Tempat Ini, BLT Anak Sekolah dan PIP Kemendikbud Akan Dicairkan Secepatnya

Seperti diketahui, penetapan data final penerima dana bantuan Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus Tahap 2/2021 telah selesai sejak 13 Oktober 2021. Artinya dananya juga akan segera disalurkan dalam waktu dekat ini.

Bagi peserta didik atau siswa yang ingin mengetahui apakah namanya ditetapkan sebagai penerima KJP Plus Tahap 2/2021, dapat mengecek melalui laman web KJP Jakarta dengan cara :

1. Masuk ke laman https://kjp.jakarta.go.id

2. Isi NIK

3. Pilih tahun penyaluran

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai sumber kjp.jakarta.go.id P4OP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah