Referensi Teks Khutbah Jumat Edisi 28 Juli 2023 dengan Tema Bukti Benarnya Iman di Hati

- 27 Juli 2023, 11:50 WIB
Khutbah Jumat edisi 28 Juli 2023 dengan tema Bukti Benarnya Iman di Hati.
Khutbah Jumat edisi 28 Juli 2023 dengan tema Bukti Benarnya Iman di Hati. /Michael Burrows/Pexels

Dikutip seputarlampung.com dari laman ngaji.id, berikut ini referensi teks khutbah Jumat edisi 28 Juli 2023 dengan tema Bukti Benarnya Iman di Hati:

Khutbah Pertama

Ma’asyiral muslimin, jamaah shalat jumat rahimakumullah..

Alhamdulillah, kita senantiasa dan selalu bersyukur kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala atas semua limpahan nikmat dan karuniaNya. Kita tidak henti-hentinya untuk selalu memuji dan menyanjung Allah Subhanahu wa Ta’ala atas semua kebaikan yang diturunkanNya kepada kita.

Segala puji bagi Allah Subhanahu wa Ta’ala atas nikmat Islam, kemuliaan iman, nikmat menjadi pengikut Nabi kita yang mulia, Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, yang semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala menjaga nikmat ini pada diri kita sampai di akhir hayat kita.

Baca Juga: Kejaksaan RI Buka Rekrutmen CPNS dan PPPK 2023 Besar-besaran, Ada Formasi untuk Lulusan SMA Sederajat

Barakallahu fiikum..

Kemudian selalu khatib, pada kesempatan jumat kali ini, kami menghimbau kepada jamaah sekalian, marilah kita berusaha untuk selalu meningkatkan ketakwaan kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala, mengusahakan sebab-sebab yang menyempurnakan keimanan, ketakwaan dan penghambaan diri kita kepadaNya.

Ma’asyiral muslimin rahimakumullah..

Keimanan yang merupakan perhiasan hati, yang ketika seorang hamba menghadap Allah Subhanahu wa Ta’ala pada hari kiamat nanti, tidak akan diterima kecuali dengan membawa keimanan yang benar ini. Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman:

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Ngaji.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x