Niat Puasa Dzulhijjah, Tarwiyah, Arafah, Jadwal Puasa Dzulhijjah Versi Pemerintah, NU dan Versi Muhammadiyah

- 2 Juli 2022, 09:45 WIB
Niat Puasa Dzulhijjah, Tarwiyah, Arafah, Jadwal Puasa Dzulhijjah Versi Pemerintah, NU dan Versi Muhammadiyah
Niat Puasa Dzulhijjah, Tarwiyah, Arafah, Jadwal Puasa Dzulhijjah Versi Pemerintah, NU dan Versi Muhammadiyah /Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM – Rasulullah SAW memberikan contoh bahwa 10 hari pertama melaksanakan puasa Dzulhijjah, Tarwiyah, dan Arafah.

Tahun 2022, penetapan bulan Dzulhijjah antara Pemerintah, NU, dan Muhammadiyah berbeda-beda. Lalu kapan jadwal puasa Dzulhijjah versi Pemerintah, NU, dan Muhammadiyah dilaksanakan.

Apa itu puasa Dzulhijjah?

Puasa Dzulhijjah adalah puasa yang dikerjakan selama sembilan hari pertama Dzulhijjah. Di antara hari tersebut, terdapat puasa Tarwiyah (8 Dzulhijjah) dan Arafah (9 Dzulhijjah).

Baca Juga: CATAT! Ini Tanggal Hasil PPDB SMA Bali 2022 Semua Jalur akan Diumumkan, Cek Daftar Nama Lolos di Link Berikut

Dasar hukum pelaksanaan puasa Dzulhijjah adalah sunnah yang berarti apabila dikerjakan mendapat pahala dan apabila tidak dikerjakan tidak berdosa.

Tetapi, ada baiknya seorang muslim mengikuti sunnah yang sering dilakukan oleh Rasul SAW salah satunya adalah puasa Dzulhijjah yang dilaksanakan di awal bulan Dzulhijjah.

Seperti yang telah dijelaskan dalam hadist Rasul SAW yang diriwayatkan oleh Abu Dawud.

كَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- يَصُومُ تِسْعَ ذِى الْحِجَّةِ وَيَوْمَ عَاشُورَاءَ وَثَلاَثَةَ أَيَّامٍ مِنْ كُلِّ شَهْرٍ أَوَّلَ اثْنَيْنِ مِنَ الشَّهْرِ وَالْخَمِيسَ

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x