Teks Khutbah Jumat Singkat Terbaru Edisi 24 Juni 2022, Setiap Kesulitan Pasti Ada Kemudahan

- 23 Juni 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi Khutbah Jumat Singkat Terbaru dengan Tema Setiap Kesulitan Pasti Ada Kemudahan.
Ilustrasi Khutbah Jumat Singkat Terbaru dengan Tema Setiap Kesulitan Pasti Ada Kemudahan. /nikolasc62/ Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini adalah teks khutbah Jumat Singkat terbaru dengan tema Setiap Kesulitan Pasti Ada Kemudahan yang dapat dijadikan referensi materi khutbah oleh khotib pada ibadah sholat Jumat.

Orang yang beriman harus yakin bahwa di dalam kesulitan pasti ada kemudahan yang dijanjikan Allah. Ini tertuang dalam surat Al-Insyirah ayat 5-6 yang Artinya: Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.

Dilansir seputarlampung.com dari laman Lirboyo.net berikut ini adalah teks khutbah Jumat singkat terbaru dengan tema Setiap Kesulitan Pasti Ada Kemudahan.

Baca Juga: 19 LINK Twibbon HUT Kota Pekanbaru ke-238, Bagikan Ucapan Selamat Penuh Doa ke FB IG Hari Ini, 23 Juni 2022

Khutbah Pertama

أَلْحَمْدُ ِللهِ أَهْلِ الْحَمْدِ وَالثَّنَاءِ, أَلْمُنْفَرِدِ بِرِدَاءِ الْكِبْرِيَاءِ, أَلْمُتَوَحِّدِ بِصِفَاتِ الْمَجْدِ وَالْعَلَاءِ , أَلْمُؤَيَّدِ صَفْوَةَ الْأَوْلِيَاءِ بِقُوَّةِ الصَّبْرِ عَلَى السَّرَّاءِ وَ الضَّرَّاءِ وَالشُّكْرِ عَلَى الْبَلاَءِ وَالنَّعْمَاءِ, وَالصَّلَاةُ عَلَى مُحَمَّدٍ سَيِّدِ الْأَنْبِيَاءِ وَعَلَى أَصْحَابِهِ سَادَةِ الْأَصْفِيَاءِ وَعَلَى أَلِهِ قَادَةِ الْبَرَارَةِ الْأَتْقِيَاءِ صَلَاةً مَحْرُوْسَةً بِالدَّوَامِ عَلَى الْفَنَاءِ وَمَصُوْنَةً بِالتَّعَاقُبِ عَنِ التَّصَرُّمِ وَ الْإِنْقِضَاءِ. وَقَالَ تَعَالَى لَا يُكَلِّفُ اللَّهُ نَفْسًا إِلَّا وُسْعَهَا وَقَالَ أَيْضًا إِنَّمَا يُوَفَّى ٱلصَّٰبِرُونَ أَجْرَهُم بِغَيْرِ حِسَابٍ

Ma’asyiral muslimin rahimakumullah,

Tak henti-hentinya, marilah kita senantiasa meningkatkan ketakwaan kita kepada Allah dengan menjauhi segala larangannya dan berusaha melaksanakan perintah-perintahnya.

Ketakwaan adalah kunci. Kunci untuk menjalani kehidupan yang singkat ini. Berbagai gelombang dan suasana kehidupan yang silih berganti menghampiri kita ini, hendaknya takwa selalu menjadi panduan utama kita dalam menghadapinya.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Lirboyo.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x