SERAM! Inilah Gambaran Dahsyatnya Kiamat yang Diungkap Al-Quran di Surat Az Zalzalah 1-8, Ini Nasib Manusia

- 2 Desember 2021, 10:00 WIB
Salah satu tanda kiamat ini ternyata ada di masjid, simak penjelasannya menurut Syekh Ali Jaber
Salah satu tanda kiamat ini ternyata ada di masjid, simak penjelasannya menurut Syekh Ali Jaber /Pixabay. Com/

وَمَنْ يَّعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ شَرًّا يَّرَهٗ ࣖ - ٨

wa may ya'mal misqaala zarratin syarray yarah

Artinya: dan barangsiapa mengerjakan kejahatan seberat zarrah, niscaya dia akan melihat (balasan)nya.

Kandungan surah Az Zalzalah yang dirangkum dari berbagai kitab tafsir, diantaranya:

1. Surah Az Zalzalah menjelaskan tentang bagaimana kondisi pada hari kiamat. Saat itu situasinya sangat mencekam dan betapa dahsyatnya saat hari kiamat datang.

2. Di antara tanda-tanda datangnya hari kiamat adalah bumi berguncang dengan guncangan yang sangat hebat. Terjadi gempa di mana-mana dengan kekuatan yang sangat dahsyatnya.

3. Guncangan bumi yang begitu dahsyat, sampai-sampai bumi pun memuntahkan semua isinya, termasuk jasad-jasad yang terkubur hingga barang tambang.

4. Surat Az Zalzalah menggambarkan bagaimana kondisi kepanikan manusia dalam menghadapi hari kiamat.

Baca Juga: Manfaat Membaca Surat Al Humazah Ayat 1-9, Mulai dari Menambah Kekayaan hingga Terhindar Gangguan Sihir

5. Pada hari kiamat itu, bumi akan bersaksi atas kebaikan dan keburukan yang dilakukan oleh manusia hingga tidak ada sedikit pun yang tersembunyi.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Kemenag Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah