Link Aplikasi Bayar Zakat Fitrah Online Terbaru Tahun 2021, Bisa Infak dan Sedekah: Lengkap Tata Caranya

- 24 April 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi zakat fitrah.
Ilustrasi zakat fitrah. /Mohd Syahideen Osman/Pixabay/

SEPUTAR LAMPUNG – Membayar Zakat Fitrah merupakan kewajiban setiap umat muslim, bagi yang mampu menunaikannya, baik anak maupun orang dewasa. Namun, untuk anak bisa dibayarkan oleh orang tuanya, karena masih menjadi tanggung jawab orang tua.

Pelaksanaan Zakat Fitrah berbeda dengan zakat lainnya yang mana dilaksanakan saat bulan Ramadhan dan bisa dibayarkan di awal, ditengah atau diakhir Ramadhan, namun ada baiknya Zakat Fitrah ditunaikan segera mungkin.

Selain itu, Zakat fitrah di Indonesia dapat dibayarkan menggunakan makanan pokok, yakni beras dan untuk jumlah yang dibayarkan adalah 3,5 liter beras atau setara 2,7 kilogram beras per orang.

Baca Juga: Mantan Komandan Kapal Selam Prediksi Pencarian KRI Nanggala-402 Sulit Dilakukan, Belajar dari Peristiwa Ini

Zakat Fitrah juga bisa dibayarkan dalam bentuk uang dan bisa dibayarkan melalui aplikasi yang menyediakan layanan zakat Fitrah secara online di tahun 2021. Dikutip Seputarlampung.com dari Badan Amil Zakat Nasional bahwa untuk zakat fitrah per orang setara dengan uang Rp40.000-Rp50.000.

Bagi anda yang tidak sempat membayar zakat secara langsung di Masjid atau tempat Amil Zakat, kini anda bisa memanfaatkan aplikasi layanan Zakat Fitrah yang bisa anda bayarkan kapanpun selama bulan Ramadhan 2021.

Adanya aplikasi layanan Zakat Fitrah online di tahun 2021 membuat kita menjadi lebih semangat dalam berzakat dan kita juga bisa bersedekah atau berinfak dengan mudah, karena aplikasi layanan Zakat Fitrah online di tahun 2021 sudah dilengkapi fitur lengkap untuk menunjang anda dalam beribadah.

Baca Juga: Hati-Hati Jika Merasakan 7 Tanda-Tanda Ini Dalam Hubungan Anda, Bisa Jadi Anda Terjebak Toxic Relationship!

Berikut Link Aplikasi Bayar Zakat Fitrah Online Terbaru Tahun 2021, diantaranya adalah

1. Inisiatif Zakat Indonesia

Inisiatif Zakat Indonesia merupakan aplikasi layanan zakat fitrah terbaru di tahun 2021 yang telah diupgrade dan saat sudah bisa digunakan lagi untuk membayar zakat dengan tambahan fitur unggulan lainnya. Sebagai lembaga amil zakat tingkat nasional, tentu tidak perlu khawatir untuk menyumbangkan uang yang dimiliki lewat aplikasi yang dibuat oleh IZI.

Tata cara pembayarannya, bisa langsung download aplikasi di sini

2. BAZNAS

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah